Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2024

Marga Siboro Menurut Parsadaan Lumban Raja Datu Parulas Parultop dohot Boruna (17)

Gambar
No : 17 Judul : Tarombo dan Sejarah Ompunta Datu Parulas Parultop Oleh : PARSADAAN LUMBAN RAJA DATU PARULAS PARULTOP DOHOT BORUNA Tanggal : 2013 Sumber : https://monumenpbm.blogspot.com/2013/02/sejarah-ompu-datu-parulas-parultop_16.html Pencatat referensi : Kardi Siboro *** BINDU V SORANG OMPUNTA TUAN RANGGA DOHOT SIBORO Naung magodang sude angka Ompunta dohot namborunta tubu ni si Bintang Maria boru Tinambunan Simbolon, tubu ma sihol ni roha ni Ompunta Datu Parulas Parultop tu huta hatubuanna di Nainggolan Pulo Samosir, di sada tingki, marhobas ma Ompunta ditinggalhon ma Pusuk, suang songon i nang Ompunta boru dohot angka Ompunta na tolu i. Alai ndang manigor tu Nainggolan dituntus Ompunta dope pardalananna. Songon i na jolo Ompunta rot u luat i, suang songon i do nang parborhat na sian i. Huhut do marburu Ompunta di tongan dalan, jala laos i ma dalanna masitandaan Ompunta dohot sada namarbaju boru Simbolon, alai naung maro---. Gabe-gabean ma boru Simbolon i, ditubuhon ma sada dakda

Siboro adalah Nai Turihon menurut tangkal burnung ni horbo (16)

No : 16 Judul : Collection of Indonesian Manuscripts Oleh : P. Voorhoeve Tanggal : 1975 Sumber : https://www.kb.dk/e-mat/dod/130022081846-bw.pdf Pencatat referensi : Arnold Siboro

Sejarah gelar Parultop diberikan menurut Lumban Raja (15)

No : 15 Judul : SEJARAH “RAJA TUNGGAL-HASUGIAN” BERSAMA ISTERINYA BORU SUMANGGE br. NAINGGOLAN Oleh : Ir. WALDUIN HASUGIAN Tanggal : 1 Juli 1988 Sumber :  https://lesmardin1988.wordpress.com/wp-content/uploads/2013/02/sejarah.pdf Pencatat referensi :  Kardi Siboro   *** BAB V PERKAWINAN RAJA TUNGGAL DENGAN BORU SUMANGGE BR. NAINGGOLAN Halaman 14-15  1. Datu Parulas Nainggolan merasa gembira dengan hadirnya Raja Tunggal dan Orang Kaya Tua demikian juga mereka berdua sangat senang tinggal bersama keluarga Datu Parulas karena sudah lama mereka berkelana dihutan belantara tanpa melihat orang dan makanan. Setelah selesai mereka makan bersama sebagai pertanda menyambut tamu, Datu Parulas menanyakan mereka : Kelihatannya kalian seperti "Ulubalang" oleh karena itu kami mengharapkan dapat membantu kami melawan musuh kami selama ini dari Banuarea. Dan bila mana berhasil salah satu dari kalian berdua menjadi menantu saya. Mendengar ucapan Datu Parulas maka Raja Tunggal menjawab :

Datu Parulas menurut Sihombing Lumbantoruan (14)

Gambar
No : 14 Judul : Datu Parulas dan Datu Galapang Sihombing Oleh : Ama Rotua Sihombing Tanggal : 01 Maret 2012 Sumber : https://budayabatakamarotuasihombing.blogspot.com/2012/03/datu-parulas-dan-datu-galapang.html Pencatat referensi :  Kardi Siboro *** Didok turi-turian luarbiasa do kehebatan ni Datu Parulas molo sanga rap dohot anggina Datu Galapang. Mereka berdua kalau bersama-sama dalam satu tempat sangat disegani dan ditakuti kawan dan lawan. Tak lama setelah beranak cucu mereka meninggalkan Sibaragas dan Lintongnihuta dan anak2 mereka tidak ada yang mengikuti jejak mereka. Datu Galapang pergi kearah Dairi sementara Datu Parulas ke Samosir t erus ke Simalungun. Ada cerita bahwa Datu Parulas menurunkan marga2 baru sejumlah 14 marga ( akan saya coba menelusuri dan menuliskannya belakangan hari ), yang mana kebenarannya masih tanda tanya. Suatu ketika Datu Parulas sampai didaerah Tomuan Siantar pada masa tuanya dan mengorek pohon besar yang tumbuh lebat sebagai tempat wafatnya tetapi tid

Siboro menurut Klan Girsang di Simalungun (13)

Gambar
No : 13 Judul : Klan Girsang di Simalungun Polemik Asal usul, Silsilah dan Perkembangannya Oleh : Erond Litno Damanik Tanggal : Agustus 2019 Sumber :  Klan Girsang di Simalungun Polemik asal usul, silsilah dan perkembangannya Pencatat referensi :  Kardi Siboro SINOPSIS *** "Terjadinya suatu klan tidak terlepas dari kejadian-kejadian nyata yang merupakan sejarah bagi generasi penerusnya. Dengan pengertian bahwa sejarah adalah suatu himpunan dari kejadian-kejadian yang berkesinambungan yang menjadi titik tolak bahan keyakinan atas kebenaran sesuatu peristiwa yang mempunyai dampak (akibat) secara positif yaitu berdasarkan keterangan dan penjelasan para orangtua di Siborongborong bahwa si Girsang membunuh abangnya yakni anak Gurusinomba Lumbantoruan Hutagurgur karena anak Gurusinomba membunuh ipar atau saudara istri si Girsang bernama Badia Huta Sianturi. Dengan peristiwa tersebut maka si Girsang meninggalkan daerah Siborongborong melalui Parapat, Silalahi, Sumbul hingga ke Lehu denga

Asal-usul marga Siboro menurut Parsibo Siantar (12)

No : 12 Judul : Jati Diri Siboro Oleh : PARSIBO Kota Pematang Siantar & sekitarnya Tanggal : 2020 Sumber :  Pencatat referensi :  Arnold Siboro

Asal-usul marga Siboro menurut punguan Siboro Se-Jabodetabek (11)

  No : 11 Judul : Pusuk Buhit Sianjur Mula Mula, Datu Parulas Parultop dan Keturunannya Marga Siboro Oleh : Djabintang Siboro (Punguan Siboro & Boruna Se-Jabodetabek) Tanggal : 2015 Sumber :  https://marga.siboro.org/2024/04/buku-sejarah-marga-siboro.html Pencatat referensi :  Arnold Siboro

Siboro menurut sejarah kerajaan Dolog Silou (10)

No : 10 Judul : Kerajaan Dolog Silou: Silsilah, Perkembangan dan Kesudahannya Oleh : Bandar Alam Purba Tambak, Herman Purba Tambak Tanggal : 2019 Sumber :  https://www.researchgate.net/publication/376857585_Kerajaan_Dolog_Silou_Silsilah_Perkembangan_dan_Kesudahannya Pencatat referensi :  Arnold Siboro

Pangultop-ultop di Partingkian Bandar Hanopan (9)

No : 8 Judul : Partingkian Bandar Hanopan: transliteration of the Simalungun-Batak manuscript Oleh : P. Voorhoeve Tanggal : 1993   Sumber :  https://simalungunta.wordpress.com/2009/10/12/pengantar-dari-p-voorhoeve-untuk-pbh/ Pencatat referensi :  Arnold Siboro

Perjalanan Datu Parulas Parultop Nainggolan Lumban Raja di Pematang Bandar - Perdagangan (8)

Gambar
No : 8 Judul : CERITA RAKYAT DAERAH SUMATERA UTARA Oleh : DEPARTEMEN PENDIDIKAN DAN KEBUDAY AAN, PROYEK INVENTARISASI DAN DOKUMENTASI KEBUDAYAAN DAERAH, JAKARTA 1982 Tanggal : September 1982   Sumber :  https://repositori.kemdikbud.go.id/8296/1/CERITERA%20RAKYAT%20SUMATERA%20UTARA%20%281982%29.pdf Pencatat referensi :  Kardi Siboro Bab 7 "Keramat Kubah Pandan Perdagangan" halaman 63-66. Ada banyak versi cerita mengenai keberadaan Datu Parulas Parultop yang ada di tengah-tengah masyarakat batak secara umum yang membuat para pendengar maupun pembaca menjadi bingung. Hal semacam ini sangat lumrah terjadi, karena dimasa lalu cerita itu dituturkan secara lisan, sehingga sangat mungkin terjadi distorsi isi cerita dari penutur awal ke penutur berikutnya. Dalam postingan ini, penulis ingin menyuguhkan sebuah cerita rakyat yang berasal dari Pematang Bandar - Simalungun, Provinsi Sumatera Utara, lokasi ini dekat dengan kota Lima Puluh. Cerita rakyat yang dimaksud sudah dibukukan oleh p

Horas ma di Hamu Dongan Tubu Marga Siboro (7)

No : 7 Judul : Horas ma di hita sasude Penulis : Kardi Siboro Dipost Oleh : SIGORGA LANGIT Tahun Penulisan  : Jumat, 28 Januari 2011 Sumber       : http://sigorgalangit.blogspot.com/2011/01/horas-ma-di-hamu-dongan-tubu.html Pencatat referensi : Kardi Siboro

Purba Siboro Menurut Walsinur Silalahi (6)

No : 6 Judul : Tarombo Purba Penulis : Walsinur Silalahi Dipost oleh :  Tondang Margana Tahun Penulisan : Senin, 21 Maret 2011 Sumber : Holan Wacana Tondang par Cendol: PURBA SIBORO (tondangmargana.blogspot.com) Pencatat referensi : Kardi Siboro

Tarombo Toga Purba Menurut Tondang Parcendol (5)

Gambar
No : 5 Judul :    Tarombo Purba Oleh :  Tondang Margana Tanggal : 22 Juli 2010 Sumber       : Holan Wacana Tondang par Cendol: Tarombo Toga Purba (tondangmargana.blogspot.com) Pencatat referensi : Kardi Siboro

Kisah Raja Parultep menurut Silahi Sabungan (4)

No : 4 Judul : kisah raja silahisabungan dengan raja parultep , raja pakpak Oleh : J.Sihaloho Tanggal : 19 Februari 2010 Sumber :  https://pomparanrajasilahisabungan.wordpress.com/2010/02/19/kisah-raja-silahisabungan-dengan-raja-parultep-raja-pakpak/ Pencatat referensi : Kardi Siboro

Asal-usul kerajaan Purba menurut J. Tideman tahun 1922 (3)

Gambar
No : 3 Judul : SIMELOENGOEN Oleh : J. Tideman Tanggal : 1922 Sumber : https://archive.org/details/simeloengoenhetl00tide/page/n7/mode/2up Pencatat referensi : Arnold Siboro Berikut asal-usul kerajaan Purba menurut  buku "SIMELOENGOEN" karya J. Tideman  (PDF-nya bisa juga didapatkan di  sini ), asisten residen, terbitan tahun 1922, yang didirikan oleh  Parultopultop . (Judul lengkap buku ini adalah SIMELOENGOEN HET LAND DER TIMOER-BATAKS IN ZIJN VROEGERE ISOLATIE EN ZIJN ONTWIKKELING TOT EEN DEEL VAN HET CULTUURGEBIED VAN DE OOSTKUST VAN SUMATRA DOOR  J. TIDEMAN, ASSISTENT-RESIDENT, atau dalam bahasa Indonesia "TANAH TIMUR-BATAK SAAT MASIH TERISOLASI DAN PERKEMBANGANNYA MENJADI BAGIAN WILAYAH KEBUDAYAAN PANTAI TIMUR SUMATERA OLEH J. TIDEMAN, ASISTEN RESIDEN") Kisah ini tertulis pada "Bab II Sejarah", bagian "§3. Legenda dan cerita mengenai asal usul dan asal muasal suku dan keluarga kerajaan", halaman 78-83, sebagai berikut ini (teks asli dalam ba